Default Avatar

Written By

Ricky Sudewo

Terbaru! Biaya Kuliah di Politeknik TEDC Bandung 2023 Lengkap Dengan Jurusannya!

2022-09-11

blog-tedc-biaya-mahasiswa-baru-banner-v2.jpg

Daftar isi

    Tentang Politeknik TEDC

    Politeknik TEDC Bandung merupakan perguruan tinggi yang menyelenggarakan pendidikan vokasi secara profesional dengan tujuan menghasilkan lulusan Ahli Madya dan Sarjana Terapan yang memiliki kompetensi sesuai dengan kebutuhan dunia industri yang semakin maju, serta dapat mandiri dan mampu bersaing di era globalisasi. Sebagai lembaga pendidikan tinggi vokasional, Politeknik TEDC Bandung mempersiapkan lulusannya untuk dapat langsung berperan dalam tugas-tugas operasional di Industri.

    Pada dasarnya, industri yang dibidik oleh Politeknik TEDC Bandung adalah industri dalam bidang bisnis jasa pendidikan Teknik dan Kesehatan. Terdapat dua alasan utama pemilihan bidang Jasa pendidikan Teknik dan Kesehatan sebagai “core competition” Politeknik TEDC Bandung. Alasan pertama merupakan alasan internal dimana Politeknik TEDC Bandung berdiri oleh Yayasan Daya Juang Bangsa, yang salah satu kajian utamanya adalah mendidik calon Ahli madya dan Sarjana sains terapan. Alasan kedua adalah alasan eksternal dimana pertumbuhan industri bisnis teknologi dan kesehatan sangat pesat baik di tingkat regional, nasional dan internasional, yang membutuhkan dukungan perguruan tinggi dalam memenuhi kebutuhan sumber daya manusia.

    Politeknik TEDC Bandung sadar akan tingginya pertumbuhan penduduk dan posisi geografis Indonesia sebagai Negara kepulauan serta lalu lintas perdagangan internasional yang sangat membutuhkan suatu sistem bisnis yang kuat untuk mendukung ketahanan nasional dan kemakmuran bangsa sekaligus sebagai salah satu hubungan bisnis teknologi global. Begitu juga industri bisnis jasa pendidikan teknik dan kesehatan di tingkat regional, nasional dan internasional yang terus berkembang dengan pesat.

    Apalagi di era sekarang dimana perkembangan teknologi di dunia sudah masuk ke Negara Indonesia, sementara di Indonesia pendidikan tinggi vokasional yang berfokus pada bidang ini masih jarang. Sehingga Politeknik TEDC Bandung hadir memposisikan peran strategisnya dalam bidang jasa pendidikan teknik dan kesehatan.

    Baca juga: Ini dia Alasan kuliah di Politeknik TEDC Bandung!

    Fakultas dan Program Studi

    Saat ini, Politeknik TEDC Bandung memiliki 7 (tujuh) program studi Diploma III dan 5 (lima) program studi Diploma IV

    1. Program Studi Diploma III

    • Akuntansi
    • Teknik Komputer
    • Teknik Kimia
    • Teknik Mesin
    • Teknik Elektronika
    • Rekam Medik dan Informasi Kesehatan
    • Mesin Otomotif

    2. Program Studi Diploma IV

    • Komputerisasi Akuntansi
    • Teknik Informatika
    • Konstruksi Bangunan
    • Teknik Otomasi
    • Mekanik Industri dan Desain

    Fasilitas dan Keunggulan Poltek TEDC Bandung

    Poltek TEDC Bandung selalu berupaya untuk memberikan pendidikan yang layak untuk semua mahasiswanya. Oleh karena itu, kurikulum yang diterapkan di kampus ini adalah konsentrasi bermuatan lokal yang dirancang pada bidang keahlian masing-masing sehingga lulusannya bisa menjadi kebutuhan dunia industri yang terus berkembang.

    Di sini kamu juga akan diapresiasi jika memiliki prestasi akademik. Kamu bisa mendapatkan berbagai beasiswa, seperti beasiswa Pemda, Bidikmisi, LLDIKTI atau Beasiswa Yayasan

    Selain kelas reguler, Poltek TEDC Bandung juga menyelenggarakan perkuliahan berbasis kerja untuk kamu yang sudah bekerja, tetapi ingin melanjutkan pendidikan di waktu bersamaan, serta Program Double Degree yang bisa kamu ambil.

    Berbicara soal fasilitas, Poltek TEDC Bandung menyediakan berbagai fasilitas untuk menunjang kamu selama berkuliah di sini Mulai dari ruang kelas yang dilengkapi LCD/ proyektor, berbagai laboratorium, bengkel, dan alat-alat mesin. Tidak lupa fasilitas umum seperti kantin, masjid dan lain sebagainya.

    banner-gif-text

    Yuk, klik banner ini untuk mengetahui lebih lanjut mengenai pembiayaan kuliahmu bersama Danacita

    Biaya Kuliah di Poltek TEDC Bandung

    Berikut rincian biaya kuliah di Poltek TEDC Bandung:

    No. Program Studi (D3) Konsentrasi DSP SPP/ Semester
    1. Akuntansi Akuntansi Rp4.500.000,- Rp3.500.000,-
    2. Teknik Komputer Teknik Komputer Rp4.500.000,- Rp3.500.000,-
    3. Teknik Kimia Teknik Kimia Rp4.500.000,- Rp4.000.000,-
    4. Teknik Mesin Teknik Mesin Rp4.500.000,- Rp4.500.000,-
    5. Teknik Elektronika Teknik Elektronika Rp4.500.000,- Rp4.000.000,-
    6. Rekam Medik dan Informasi Kesehatan Rekam Medik dan Informasi Kesehatan Rp4.500.000,- Rp5.000.000,-
    7 Mesin Otomotif Mekanik Otomotif Rp4.500.000,- Rp4.500.000,-
    8 Mesin Otomotif Alat Berat Trakindo Rp7.000.000,- Rp6.000.000,-
    9 Mesin Otomotif Alat Berat Non Trakindo Rp5.000.000,- Rp5.000.000,-
    No. Program Studi (D4) Konsentrasi DSP SPP/ Semester
    1. Komputerisasi Akuntansi Komputerisasi Akuntansi Rp5.000.000,- Rp4.000.000,-
    2. Teknik Informatika Teknik Informatika Rp5.000.000,- Rp4.500.000,-
    3. Konstruksi Bangunan Konstruksi Bangunan Rp5.000.000,- Rp4.500.000,-
    4. Teknik Otomasi Teknik Otomasi Rp5.000.000,- Rp5.000.000,-
    5. Mekanik Industri dan Desain Mekanik Industri dan Desain Rp5.000.000,- Rp5.000.000,-
    Mekatronik Rp5.000.000,- Rp5.000.000,-

    Selain biaya di atas, terdapat juga biaya lain-lain, yaitu:

    • Biaya Pendaftaran : Rp. 200.000 Direktur,
    • Biaya PEKA (Pengenalan Kampus) : Rp. 1.000.000
    • Biaya Asuransi Mahasiswa : Rp. 50.000 per tahun [D3 x 3th = 150.000] [D4 x 4th = 200.000]
    • Iuran Kreativitas Mahasiswa : Rp. 150.000 per tahun [D3 x 3th = 450.000] [D4 x 4th = 600.000]

    Bayar Kuliah dengan Mudah di Poltek TEDC lewat Danacita

    Untuk kamu yang ingin melanjutkan kuliah di Politeknik TEDC Bandung tapi terkendala biaya, kamu tidak perlu khawatir. Sebab saat ini, Poltek TEDC Bandung telah bekerjasama dengan Danacita untuk memberikan solusi pembiayaan bagi kamu yang ingin mengejar impian kamu belajar di bidang teknologi dan kesehatan.

    Danacita merupakan perusahaan financial technology (fintech) yang menyediakan pinjaman pendidikan secara bertahap untuk siapapun yang ingin melanjutkan pendidikan ke tingkat perguruan tinggi ataupun kursus informal. Platform ini hadir untuk membantu biaya pendidikan agar lebih terjangkau dengan kredit pendidikan, dan menjadi jembatan untuk kebutuhan biaya pendidikan di Indonesia.

    Berikut adalah simulasi cicilan untuk mahasiswa baru di politeknik TEDC.

    Simulasi Cicilan Danacita untuk Mahasiswa Baru/Aktif
    Program Diploma (D3) Akuntansi dan Teknik Komputer

    Biaya Kuliah Semester Biaya Program Cicilan 6 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 12 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 24 bulan dari Mahasiswa ke Danacita*
    Mahasiswa Baru Kelas Pagi Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan (Biaya SPP - Beasiswa 25%) 8,925,000 1,648,150 899,938 534,756
    Mahasiswa Aktif Kelas Pagi (Biaya SPP - Beasiswa 25%) 2,625,000 484,750 264,688 N/A
    Mahasiswa Baru Kelas Sore Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan (Biaya SPP - Beasiswa 25%) 9,425,000 1,740,483 950,354 564,715
    Mahasiswa Aktif Kelas Sore (Biaya SPP - Beasiswa 25%) 3,125,000 577,083 315,104 N/A

    Simulasi Cicilan Danacita untuk Mahasiswa Baru/Aktif
    Program Diploma (D3) Teknik Kimia Industri

    Biaya Kuliah Semester Biaya Program Cicilan 6 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 12 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 24 bulan dari Mahasiswa ke Danacita*
    Mahasiswa Baru Kelas Pagi Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan (Biaya SPP - Beasiswa 35%) 8,900,000 1,643,533 897,417 533,258
    Mahasiswa Aktif Kelas Pagi Biaya (Biaya SPP - Beasiswa 35%) 2,600,000 480,133 262,167 N/A
    Mahasiswa Baru Kelas Sore Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan (Biaya SPP - Beasiswa 35%) 9,400,000 1,735,867 947,833 563,217
    Mahasiswa Aktif Kelas Sore (Biaya SPP - Beasiswa 35%) 3,100,000 572,467 312,583 N/A

    Simulasi Cicilan Danacita untuk Mahasiswa Baru/Aktif
    Program Diploma (D3) Teknik Mesin Industri

    Biaya Kuliah Semester Biaya Program Cicilan 6 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 12 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 24 bulan dari Mahasiswa ke Danacita*
    Mahasiswa Baru Kelas Pagi Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan Biaya SPP 10,800,000 1,994,400 1,089,000 647,100
    Mahasiswa Aktif Kelas Pagi Biaya SPP 4,500,000 831,000 453,750 N/A
    Mahasiswa Baru Kelas Sore Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan Biaya SPPPP 11,300,000 2,086,733 1,139,417 677,058
    Mahasiswa Aktif Kelas Sore Biaya SPP 5,000,000 923,333 504,167 N/A

    Simulasi Cicilan Danacita untuk Mahasiswa Baru/Aktif
    Program Diploma (D3) Teknik Elektronika

    Biaya Kuliah Semester Biaya Program Cicilan 6 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 12 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 24 bulan dari Mahasiswa ke Danacita*
    Mahasiswa Baru Kelas Pagi Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan Biaya SPP 10,300,000 1,902,067 1,038,583 617,142
    Mahasiswa Aktif Kelas Pagi Biaya SPP 4,000,000 738,667 403,333 N/A
    Mahasiswa Baru Kelas Sore Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan Biaya SPPPP 10,800,000 1,994,400 1,089,000 647,100
    Mahasiswa Aktif Kelas Sore Biaya SPP 4,500,000 831,000 453,750 N/A

    Simulasi Cicilan Danacita untuk Mahasiswa Baru/Aktif
    Program Diploma (D3) Rekam Medik dan Informasi Kesehatan

    Biaya Kuliah Semester Biaya Program Cicilan 6 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 12 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 24 bulan dari Mahasiswa ke Danacita*
    Mahasiswa Baru Kelas Pagi Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan Biaya SPP 11,300,000 2,086,733 1,139,417 677,058
    Mahasiswa Aktif Kelas Pagi Biaya SPP 5,000,000 923,333 504,167 N/A
    Mahasiswa Baru Kelas Sore Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan Biaya SPPPP 11,800,000 2,179,067 1,189,833 707,017
    Mahasiswa Aktif Kelas Sore Biaya SPP 5,500,000 1,015,667 554,583 N/A

    Simulasi Cicilan Danacita untuk Mahasiswa Baru/Aktif
    Program Diploma (D3) Mesin Otomotif - Mekanik Otomotif

    Biaya Kuliah Semester Biaya Program Cicilan 6 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 12 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 24 bulan dari Mahasiswa ke Danacita*
    Mahasiswa Baru Kelas Pagi Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan Biaya SPP 10,800,000 1,994,400 1,089,000 647,100
    Mahasiswa Aktif Kelas Pagi Biaya SPP 4,500,000 831,000 453,750 N/A
    Mahasiswa Baru Kelas Sore Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan Biaya SPPPP 11,300,000 2,086,733 1,139,417 677,058
    Mahasiswa Aktif Kelas Sore Biaya SPP 5,000,000 923,333 504,167 N/A

    Simulasi Cicilan Danacita untuk Mahasiswa Baru/Aktif
    Program Diploma (D3) Mesin Otomotif - Alat Berat Trakindo

    Biaya Kuliah Semester Biaya Program Cicilan 6 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 12 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 24 bulan dari Mahasiswa ke Danacita*
    Mahasiswa Baru Kelas Pagi Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan Biaya SPP 14,800,000 2,733,067 1,492,333 886,767
    Mahasiswa Aktif Kelas Pagi Biaya SPP 6,000,000 1,108,000 605,000 N/A
    Mahasiswa Baru Kelas Sore Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan Biaya SPPPP 15,300,000 2,825,400 1,542,750 916,725
    Mahasiswa Aktif Kelas Sore Biaya SPP 6,500,000 1,200,333 655,417 N/A

    Simulasi Cicilan Danacita untuk Mahasiswa Baru/Aktif
    Program Diploma (D3) Mesin Otomotif - Alat Berat Non Trakindo

    Biaya Kuliah Semester Biaya Program Cicilan 6 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 12 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 24 bulan dari Mahasiswa ke Danacita*
    Mahasiswa Baru Kelas Pagi Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan Biaya SPP 11,800,000 2,179,067 1,189,883 707,017
    Mahasiswa Aktif Kelas Pagi Biaya SPP 5,000,000 923,333 504,167 N/A
    Mahasiswa Baru Kelas Sore Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan Biaya SPPPP 11,300,000 2,086,733 1,139,417 677,058
    Mahasiswa Aktif Kelas Sore Biaya SPP 5,500,000 1,015,667 554,583 N/A

    Simulasi Cicilan Danacita untuk Mahasiswa Baru/Aktif
    Program Diploma (D4) Komputerisasi Akuntansi

    Biaya Kuliah Semester Biaya Program Cicilan 6 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 12 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 24 bulan dari Mahasiswa ke Danacita*
    Mahasiswa Baru Kelas Pagi Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan Biaya SPP 11,000,000 2,031,333 1,109,167 659,083
    Mahasiswa Aktif Kelas Pagi Biaya SPP 4,000,000 738,667 403,333 N/A
    Mahasiswa Baru Kelas Sore Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan Biaya SPPPP 11,500,000 2,123,667 1,159,583 689,042
    Mahasiswa Aktif Kelas Sore Biaya SPP 4,500,000 831,000 453,750 N/A

    Simulasi Cicilan Danacita untuk Mahasiswa Baru/Aktif
    Program Diploma (D4) Teknik Informatika

    Biaya Kuliah Semester Biaya Program Cicilan 6 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 12 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 24 bulan dari Mahasiswa ke Danacita*
    Mahasiswa Baru Kelas Pagi Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan Biaya SPP 11,500,000 2,123,667 1,159,583 689,043
    Mahasiswa Aktif Kelas Pagi Biaya SPP 4,500,000 831,000 453,750 N/A
    Mahasiswa Baru Kelas Sore Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan Biaya SPPPP 12,000,000 2,216,000 1,210,000 719,000
    Mahasiswa Aktif Kelas Sore Biaya SPP 5,000,000 923,333 504,167 N/A

    Simulasi Cicilan Danacita untuk Mahasiswa Baru/Aktif
    Program Diploma (D4) Konstruksi Bangunan

    Biaya Kuliah Semester Biaya Program Cicilan 6 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 12 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 24 bulan dari Mahasiswa ke Danacita*
    Mahasiswa Baru Kelas Pagi Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan (Biaya SPP - Beasiswa 35%) 9,925,000 1,832,187 1,000,771 594,673
    Mahasiswa Aktif Kelas Pagi (Biaya SPP - Beasiswa 35%) 2,925,000 540,150 294,938 N/A
    Mahasiswa Baru Kelas Sore Biaya DSP, Biaya Lain-lain, (Biaya SPP - Beasiswa 35%) 10,425,000 1,925,150 1,051,188 624,631
    Mahasiswa Aktif Kelas Sore (Biaya SPP - Beasiswa 35%) 3,425,000 632,483 345,354 N/A

    Simulasi Cicilan Danacita untuk Mahasiswa Baru/Aktif
    Program Diploma (D4) Teknik Otomasi Industri dan Mekanik Industri dan Desain

    Biaya Kuliah Semester Biaya Program Cicilan 6 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 12 bulan dari Mahasiswa ke Danacita* Cicilan 24 bulan dari Mahasiswa ke Danacita*
    Mahasiswa Baru Kelas Pagi Biaya DSP, Biaya Lain-lain, dan Biaya SPP 12,000,000 2,216,000 1,210,000 719,000
    Mahasiswa Aktif Kelas Pagi Biaya SPP 5,000,000 923,333 504,167 N/A
    Mahasiswa Baru Kelas Sore Biaya DSP, Biaya Lain-lain, Biaya SPP 12,500,000 2,308,333 1,260,417 748,958
    Mahasiswa Aktif Kelas Sore Biaya SPP 5,500,000 1,015,667 554,583 N/A

    Note:

    * Cicilan bulanan termasuk biaya platform (biaya platform bulanan 1,3%, 1,5%, dan 1.7%, dan 3% biaya pengajuan)

    Informasi lebih lanjut dapat menghubungi CS kami di 081212876886 & jadwalkan sesi konsultasi gratis melalui link berikut https://danacita.co.id/s/jadwalkansesi.

    Danacita menyediakan berbagai pilihan tenor pembayaran mulai dari 6 hingga 24 bulan dengan berbagai metode pembayaran kembali yang memudahkan proses pembayaran cicilan setiap bulannya Dengan biaya yang transparan dan cicilan tetap per bulan, sudah saatnya belajar nyaman tanpa beban. Selain itu, kamu dapat mengajukan seluruh biaya pendidikan tanpa DP (down payment) atau jaminan apapun.

    Ajukan pinjamanmu sekarang di sini

    banner-3d-shadow

    Yuk, klik banner ini untuk mengetahui lebih lanjut mengenai pembiayaan kuliahmu bersama Danacita

    Yuk Subscribe Danacita!

    Dapatkan beragam tutorial, insight dan tips menarik langsung melalui email kamu. Dengan melakukan subscribe berarti kamu telah membaca dan menyetujui seluruh kebijakan privasi Danacita.

    Subscribe Danacita!

    Also tagged with

    Biaya Kuliah politeknik tedc bandung tedc biaya kuliah pmb tedc biaya tedc
    Default Avatar

    Written By

    Ricky Sudewo