Daftar isi
Negara dengan tanah subur seperti Indonesia ini rasanya sia-sia bila tidak memiliki tenaga ahli di bidang agroteknologi. Sektor pertanian Indonesia masih menjadi salah satu penopang ekonomi nasional. Itulah mengapa diperlukan peran penting lulusan agro teknologi.
Salah satu perguruan tinggi yang telah puluhan tahun menyelenggarakan pendidikan di bidang pertanian dan lingkungan adalah Universitas Mercu Buana Yogyakarta (UMBY).
Apa itu Agroteknologi? Apa saja prospek pekerjaan lulusan Fakultas Agroteknologi UMBY yang sangat menjanjikan? Silakan kamu simak artikel ini sampai habis.
Apa itu UMBY
Sebelum kita cari tahu lebih jauh apa saja prospek pekerjaan lulusan Fakultas Agroteknologi UMBY yang sangat menjanjikan, ada baiknya kita mengenal kampus ini terlebih dahulu.
Universitas Mercu Buana Yogyakarta (UMBY) adalah salah satu perguruan tinggi yang telah memiliki sejarah yang panjang sebagai penyelenggara pendidikan tinggi di Indonesia.
Pada awal mula berdirinya, Universitas Mercu Buana Yogyakarta (UMBY) bernama Institut Pertanian Wangsa Manggala (IPW) di tahun 1984.
Dua tahun setelah berdirinya, UMBY mengalami perubahan nama kembali menjadi Universitas Wangsa Manggala (UNWAMA).
Hingga akhirnya, pada tahun 2008, UNWAMA resmi berganti nama menjadi Universitas Mercu Buana Yogyakarta (UMBY) sampai saat ini. Kampus ini tentunya memiliki prospek pekerjaan lulusan Fakultas Agroteknologi UMBY yang baik.
Penjelasan mengenai Fakultas Agroteknologi UMBY beserta Prodinya
Prospek pekerjaan lulusan Fakultas Agroteknologi UMBY hadir atas masih ketergantungannya Indonesia terhadap sektor pertanian.
Tentunya sebagai negara agrikultur, Indonesia masih memanfaatkan kekayaan alam dan kesuburan tanahnya sebagai penopang perekonomian masyarakat.
Oleh karena itu, dibutuhkan seorang ahli di bidang agroteknologi untuk mendukung hal tersebut. Itulah mengapa prospek pekerjaan lulusan Fakultas Agroteknologi UMBY tergolong cerah.
Berikut ini adalah beberapa program studi yang terdapat di Fakultas Agroteknologi UMBY di antaranya, S1 Agroteknologi, S1 Industri Peternakan, S1 Teknologi Pangan/Teknologi Hasil Pertanian.
Baca juga: Informasi Universitas Mercu Buana Yogyakarta Lengkap!
Pekerjaan yang bisa diambil Fakultas Agroteknologi UMBY
Industri pertanian yang masih menjadi penopang ekonomi negara merupakan tanda betapa pentingnya sektor ini dan betapa dibutuhkannya seorang lulusan Agroteknologi sebagai tenaga ahli di bidang pertanian. Itulah yang membuat prospek pekerjaan lulusan Fakultas Agroteknologi UMBY begitu cerah.
Ada beberapa bidang pekerjaan yang bisa kamu ambil sebagai lulusan Fakultas Agroteknologi UMBY. Di antaranya seperti, Manajer Produksi Industri, Pengusaha Agroindustri, Konsultan dan Fasilitator di bidang Agroindustri, Analisis Sistem Agroindustri, bekerja sebagai staf di pemerintahan, dan lain sebagainya.
Bagaimana? Prospek pekerjaan lulusan Fakultas Agroteknologi UMBY begitu mencerahkan bukan?
Biaya kuliah di Fakultas Agroteknologi UMBY
Universitas Mercu Buana Yogyakarta (UMBY) selain memiliki prospek pekerjaan lulusan Fakultas Agroteknologi UMBY yang bagus, mereka juga berkomitmen untuk memudahkan mahasiswanya dalam membayar biaya pendidikan.
Komitmen itu diwujudkan dengan menerapkan sistem angsuran berapapun sesuai dengan kemampuan mahasiswanya. Ini dia rincian biayanya.
- Biaya SPA (Sumbangan Pembangunan Akademik)
Biaya SPA dibayarkan 1x selama studi dan bisa diangsur sebanyak 8x selama 2 tahun atau 4 semester sejak mahasiswa pertama kali masuk kuliah. - Biaya Tridharma
Biaya Tridharma hanya dibayarkan khusus untuk program studi terakreditasi A. Besarannya berbeda-beda dan dibayarkan 1x selama studi yang bisa diangsur banyak 8x selama 2 tahun atau 4 semester. - UKT SPP
Biaya UKT SPP sudah mencakup biaya SPP Tetap, SPP Variabel, dan SPP Praktikum. Biaya SPP per SKS masing-masing tergantung program studi yang diambil. Biaya SPP bisa diangsur sebanyak 6x selama satu semester (6 bulan). - Biaya Lain-lain
Biaya lain-lain mencakup biaya wisuda Rp2 juta, biaya KKN Rp1,1 juta, dan biaya LSP sebesar Rp700 ribu. Biaya ini hanya dibayarkan satu kali selama studi dan dapat diangsur sebanyak 8x selama 2 tahun atau 4 semester.
Baca juga: Prospek Kerja untuk Jurusan Kedokteran Gigi Terlengkap
Pembayaran kuliah di Fakultas Agroteknologi UMBY menggunakan Danacita
Nah, itu dia prospek pekerjaan lulusan Fakultas Agroteknologi UMBY yang harus kamu tahu sebagai bahan pertimbangan memilih jurusan dengan prospek kerja yang bagus.
Tertarik untuk menjadi seorang mahasiswa Agroteknologi? UMBY telah bekerja sama dengan Danacita sebagai salah satu metode pembayaran kuliah.
Berikut adalah simulasi pembiayaan fakultas agroteknologi melalui Danacita
Simulasi Pembiayaan Mahasiswa Baru S1 (Kampus I)
Dengan rincian: SPA, SPP Per-SKS (18 kredit), Sumbangan Tridharma, dan Biaya Lain-Lain (KKN, Wisuda, LSP)**
Program Studi: Agroteknologi
Gelombang | Total Biaya (Cash) | Cicilan Internal 8X | Cicilan Regular 12 bulan | Cicilan Regular 24 bulan |
---|---|---|---|---|
Gelombang 1 | 16,370,000 | 3,022,990 per bulan | 1,650,640 per bulan | 980,830 per bulan |
Gelombang 2 | 17,670,000 | 2.335.000 per bulan | 1,781,720 per bulan | 1,058,720 per bulan |
Gelombang 3 | 18,970,000 | 2.500.000 per bulan | 1,912,800 per bulan | 1,136,610 per bulan |
Simulasi Pembiayaan Mahasiswa Baru S1 (Kampus II)
Dengan rincian: SPA, SPP Per-SKS (18 kredit), Sumbangan Tridharma, dan Biaya Lain-Lain (KKN, Wisuda, LSP)**
Program Studi: Agroteknologi
Gelombang | Total Biaya (Cash) | Cicilan Internal 8X | Cicilan Regular 12 bulan | Cicilan Regular 24 bulan |
---|---|---|---|---|
Gelombang 1 | 18,570,000 | 3,429,260 per bulan | 1,872,470 per bulan | 1,112,650 per bulan |
Gelombang 2 | 20,070,000 | 2.635.000 per bulan | 2,023,720 per bulan | 1,202,520 per bulan |
Gelombang 3 | 21,570,000 | 2.500.000 per bulan | 2,174,970 per bulan | 1,292,400 per bulan |
Simulasi Pembiayaan Mahasiswa Aktif S1
Dengan rincian: SPA, SPP Per-SKS (18 kredit), Sumbangan Tridharma, dan Biaya Lain-Lain (KKN, Wisuda, LSP)**
Program Studi: Agroteknologi
Kampus | Total Biaya (Cash) | Cicilan Regular 6 bulan | Cicilan Regular 12 bulan |
---|---|---|---|
Kampus 1 | 2,970,000 | 550,270 per bulan | 300,380 per bulan |
Kampus 2 | 2,970,000 | 550,270 per bulan | 300,380 per bulan |
* Sudah termasuk biaya platform bulanan dan biaya pengajuan 3% dikenakan sekali pada setiap tahap pengajuan
** Biaya yang diajukan dapat menyesuaikan tagihan dari Kampus UMBY
Danacita merupakan platform pembayaran online yang telah berdiri sejak tahun 2018. Danacita tercatat telah memiliki lebih dari 14 ribu pengguna dari kalangan mahasiswa hingga peserta kursus, 120 mitra pendidikan, dan terdapat lebih dari Rp171 miliar dana pendidikan yang telah dialokasikan.
Danacita adalah solusi bagi kamu yang mengalami kesulitan dalam membayar biaya pendidikan dengan menawarkan tenor pembayaran mulai dari 6 bulan hingga 24 bulan.
Baca juga: Biaya Kuliah Universitas Mercu Buana Yogyakarta
Ada beberapa alasan mengapa kamu harus menggunakan Danacita. Di antaranya yaitu:
- Solusi mudah dan aman untuk gapai mimpi pendidikanmu
Danacita telah memiliki izin dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK), serta telah tersertifikasi ISO 27001 untuk keamanan data transaksi kamu. - Pencairan langsung ke rekening institusi pendidikan
Kamu tidak perlu khawatir karena dana pendidikan akan langsung dibayarkan ke institusi pendidikan yang telah bermitra. Maksimal 3 hari kerja. - Persyaratan mudah
Danacita tidak memerlukan DP maupun jaminan. Kamu bisa langsung mengajukan hanya dengan KTP, bukti tagihan, dan bukti penghasilan satu bulan terakhir. - Proses pengajuan mudah berbasis online
Kamu bisa mulai melakukan pengajuan di mana pun dan kapanpun melalui website dan aplikasi android Danacita. - Bebas biaya pelunasan di awal
Jika kamu memiliki dana lebih dan ingin segera melakukan pelunasan maka bisa hubungi tim customer care Danacita tanpa adanya denda.
Itu dia manfaat yang bisa kamu rasakan dengan menggunakan Danacita. Yuk raih prospek pekerjaan lulusan Fakultas Agroteknologi UMBY yang cerah itu bersama Danacita. Langsung kunjungi website Danacita atau aplikasi Danacita sekarang!